Minggu, 27 Mei 2012

kaskus.co.id


Pasti banyak yang mengeluh, kenapa kaskus gak bisa!!?? eitss.... tenang bro...kaskus ganti domain nih, dari .us menjadi .co.id hehehe...

seperti yang dijelaskan oleh Kaskus Officer di Hot Thread Kaskus, situsnya akan kembali UP dalam waktu dekat, kaskus mengalami DOWN sejak tanggal 26 Mei 2012, membuat kaskuser mungkin resah, gelisah, tapi nggak basah :D

jadi sekarang agan-agan sudah bisa mengakses situs kaskus melalui:
http://www.kaskus.co.id

sumber: http://www.kaskus.co.id/showthread.php?t=14656497

JDM Style

Halo, semua long time no post di blog ini :-D

Kali ini akan sedikit membahas tentang JDM Style, yup JDM atau Japan Domestic Market adalah sebuah Style modifikasi anak muda sekarang yang lagi beken, tetapi masih ada yang keliru dengan style ini.  :-D


JDM ialah semua parts atau komponen bahkan mobil atau kendaraan yang dibuat/berasal dari Jepang, jadi mengapa disebut Japan Domestic Market, sama seperti halnya USDM yang berasal United States atau Amerika Serikat.


Banyak kalangan anak muda yang mengandrungi style ini, karena memang simple dan enak dilihat istilahnya mah... hehe...tetapi ya kekurangannya, barang originalnya cukup langka dan harganya cukup mahal, yah, sesuai lah dengan pepatah, ada harga ada kualitas, :D tau sendiri kan kualitas barang original jepang? pasti bagus lah... :-D


Ada juga yang menggunkan barang-barang KW, untuk menekan harga nih biasanya hehehe...gak original gak apa-apa yang penting gaya...asal jangan membahayakan pengemudi lain aja...keep safety first...


Ini ada beberapa contoh modifikasi ala..JDM :-D
Selamat menikmati ! :-D

Nissan Silvia S14 "Kouki"

 Honda Civic

Mungkin Segitu dulu dari saya...CIAO !